25-05-2010, 06:48 PM
Ya semenjak loko uap di Jatiroto tdk dipakai lagi, loko uapnya dimasukkan dalam dipo (khusus lok lori) dan lok 1067-nya dikandangkan dlm 1 kandang tersendiri, dimana tahun 2006 sdh tidak beratap, loko berkarat total dan hampir roboh.