Thread Rating:
  • 0 Vote(s) - 0 Average
  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
All About JNR 205
#31
kereeen dong....
ntar klo di indonesia dah pensiun, siap - siap ada museum kereta komuter
Reply
#32
Dari 18 set yang rencananya akan diimpor kesini, dengar2 ada 1 set rangkaian yang sebelum dinas di jalur Saikyo dulunya pernah dinas di jalur Yamanote ya?
Berharap Rangkas Jaya ditarik lokomotif listrik..
Reply
#33
KRL JR 205 Udh beroperasi belum? Set brp aja yg udh test run?
Reply
#34
Hari ini KRL JR 205 beroperasi
Reply
#35

Rute mana bro?
Fanboys are people who are willing to defend and promote the object of their affection. They are rarely objective and disregard facts that contradict their opinions.
BB: 55FFFBE5
Reply
#36

Rute mana bro?
[/quote]

Rute serta jadwalnya bisa di cek di

Nih Beritanya

JAKARTA - PT Kereta Api Commuterline Jabodetabek (KCJ) mulai mengoperasikan rangkaian kereta rel listrik (KRL) seri 205. Rangkaian ini memiliki kapasitas lebih banyak karena terdapat 10 gerbong.

"Ini sejarah untuk PT KCJ, yang biasanya hanya delapan gerbong sekarang lebih panjang. Punya daya tampung lebih banyak," kata Direktur Utama PT KCJ, Tri Handoyo, Rabu (5/3/2014).

Tri menambahkan, hari ini juga sedang dilakukan uji coba KRL 205 yang sudah disertifikasi oleh Kementerian Perhubungan (Kemenhub). Rangkaian ini rencananya akan menempuh rute Bekasi.

PT KCJ kini memiliki 15 rangkaian KRL asal Jepang yang dibuat pada 1991. Dua rangkaian sudah mendapat sertifikat, tujuh rangkaian dalam proses, dan enam lainnya belum diproses. "Ini nanti akan bertambah," tegas Tri. "Kalau Tarif, kita belum berencana ada kenaikan, kita lihat dulu nanti," tuturnya.

Berikut ini rute perjalanan KRL 10 gerbong.

1. KA 406 Depok - Bogor pukul 06.05 - 06.24 WIB.

2. KA Bogor - Jakarta pukul 06.36 - 07.57 WIB.

3. KA 456 - Jakarta Kota - Bogor pukul 08.12 - 09.33 WIB.

4. KA 497 - Bogor - Jakarta Kota pukul 10.00 - 11.21 WIB.

5. KA 498 - Jakarta - Bogor pukul 11.32 -12.54 WIB.

6. KA 563 - Bogor - Jakarta Kota pukul 15.16 - 16.39 WIB.

7. KA 564 Jakarta Kota - Bogor pukul 16.51 - 18.21 WIB.

8. KA 601 Bogor - Jakarta Kota pukul 18.41 - 20.00 WIB.

9. KA 602 Jakarta Kota - Bogor pukul 20.26 - 21.37 WIB.

10. KA 649 Bogor - Depok pukul 21.50 WIB.
Reply
#37

Rute mana bro?
[/quote]

Rute serta jadwalnya bisa di cek di

Nih Beritanya

JAKARTA - PT Kereta Api Commuterline Jabodetabek (KCJ) mulai mengoperasikan rangkaian kereta rel listrik (KRL) seri 205. Rangkaian ini memiliki kapasitas lebih banyak karena terdapat 10 gerbong.

"Ini sejarah untuk PT KCJ, yang biasanya hanya delapan gerbong sekarang lebih panjang. Punya daya tampung lebih banyak," kata Direktur Utama PT KCJ, Tri Handoyo, Rabu (5/3/2014).

Tri menambahkan, hari ini juga sedang dilakukan uji coba KRL 205 yang sudah disertifikasi oleh Kementerian Perhubungan (Kemenhub). Rangkaian ini rencananya akan menempuh rute Bekasi.

PT KCJ kini memiliki 15 rangkaian KRL asal Jepang yang dibuat pada 1991. Dua rangkaian sudah mendapat sertifikat, tujuh rangkaian dalam proses, dan enam lainnya belum diproses. "Ini nanti akan bertambah," tegas Tri. "Kalau Tarif, kita belum berencana ada kenaikan, kita lihat dulu nanti," tuturnya.

Berikut ini rute perjalanan KRL 10 gerbong.

1. KA 406 Depok - Bogor pukul 06.05 - 06.24 WIB.

2. KA Bogor - Jakarta pukul 06.36 - 07.57 WIB.

3. KA 456 - Jakarta Kota - Bogor pukul 08.12 - 09.33 WIB.

4. KA 497 - Bogor - Jakarta Kota pukul 10.00 - 11.21 WIB.

5. KA 498 - Jakarta - Bogor pukul 11.32 -12.54 WIB.

6. KA 563 - Bogor - Jakarta Kota pukul 15.16 - 16.39 WIB.

7. KA 564 Jakarta Kota - Bogor pukul 16.51 - 18.21 WIB.

8. KA 601 Bogor - Jakarta Kota pukul 18.41 - 20.00 WIB.

9. KA 602 Jakarta Kota - Bogor pukul 20.26 - 21.37 WIB.

10. KA 649 Bogor - Depok pukul 21.50 WIB.
[/quote]

Denger-denger bakalan ada 1 rangkaian lagi yang ngisi loop yang cuma ada perjalanan Jakarta-Bogor nya aja, ga ke Jatinegara...

Btw tahun ini mau didatengin lagi ya dari Yokohama Line?
Reply
#38
Dari video yang saya liat di youtube, KRL JR 205 yang dinas di jalur Yokohama semuanya pakai pantograf single arm ya?
Berharap Rangkas Jaya ditarik lokomotif listrik..
Reply
#39
Kamis, 15 Mei 2014 abis naik bis tingkat ke juanda bwt pulang naek krl, disebutin ada krl tujuan bogor yg terdiri dari 10 kereta aka JR 205. Sempetin dah naek tu krl dri juanda ke manggarai. AC kayak JR 103 dingin, maklum saat itu krl cukup sepi.
Reply
#40
Foto & video KRL JR-205 dari ane
Foto :


Video :


Facebook :
Twitter :
Flickr :
Youtube :

Majulah Perkeretaapian Indonesia
Reply


Forum Jump:


Users browsing this thread: 1 Guest(s)